Friday 21 March 2014

Pedoman Latihan Motorik Kasar untuk Anak

Hmm ... nemu file hasil dari kelas parenting yang lumayan lama tersimpan. Daripada berdebu nggak bermanfaat, saya bagi di sini saja . Semoga bermanfaat :)

Berlatih fisik motorik kasar, sangat menunjang ketuntasan perkembangan anak-anak. Selain itu, latihan motorik kasar juga bisa untuk melatih konsentrasi dan keseimbangan antara otak kanan dan otak kiri . Pedoman latihan bisa dilakukan dengan melatik anggota gerak dengan latihan-latihan sebagai berikut:

PEDOMAN LATIHAN
  1. Ketangkasan dan kecepatan lari
  1. Keseimbangan :
  • Berdiri dengan satu kaki di lantai
  • Berdiri dengan satu kaki pada balok keseimbangan
  • Berdiri dengan satu kaki pada balok keseimbangan dengan mata tertutup
  • Berjalan maju pada garis lurus
  • Berjalan maju pada balok keseimbangan
  • Berjalan maju kaki menyentuh pada garis lurus
  • Berjalan maju kaki menyentuh pada balok
  • Berjalan maju kaki terangkat / tongkat diatas balok keseimbangan
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...